--> Skip to main content

Ampuh!!! Cara Menghapus Akun Beetalk

Cara Menghapus Akun Beetalk -- Sebagai perkembangan zaman tentu Anda sudah mengetahui apa itu Beetalk. Ya benar sekali, Beetalk adalah aplikasi chatting yang sangat populer untuk dipakai sebagai media mencari pasangan, teman dan masih banyak lainnya. Meski sedikit orang yang mendengar aplikasi ini, ternyata sebenarnya aplikasi Beetalk sangat terkenal di kalangan anak remaja Indonesia. Bahkan ada isu bahwa aplikasi Beetalk merupakan aplikasi negatif yang sering dipakai untuk transaksi se*s online.

cara hapus akun beetalk

Oleh karena itu, dari pada Anda ikut-ikutan terjerumus kedalam lembah tersebut mending Anda harus mencari cara menghapus akun beetalk Anda. Dengan cara hapus akun beetalk ini maka Anda sudah menjauhkan diri dari masalah pelik dalam lingkup media sosial.

Cara Hapus Akun Beetalk Mudah

Jangan pernah mengatakan sulit jika belum dicoba karena pasti ada cara menghapus akun beetalk dengan sangat mudah. Bahkan Anda tidak harus datang ke kantor kecamatan atau dukcapil. Benar tidak? Jadi Anda pasti bisa menghapus akun beetalk Anda.

Lantas bagaimana cara hapus akun beetalk? Berikut admin sampaikan agar Anda dapat menangkap langkah demi langkah setiap prosesnya.

Cara Menghapus Akun Beetalk Permanen

Silahkan Anda simak satu demi satu langkahnya di bawah ini:
  1. Buka Gmail dari Hp Anda.
  2. Tulis pesan kepada Beetalk.
  3. Tujuan email ini kepada feedback@beetalkmobile.com.
  4. Kasih subjek atau judul email Anda terkait Permintaan Untuk Menghapus Akun Beetalk Saya.
  5. Jelaskan isi email mengenai semua alasan mengapa Anda harus menghapus akun beetalk. Terakhir tinggal kirim email Anda.
Itulah cara pertama menghapus akun beetalk. Di bawah admin masih punya satu cara lagi.

Cara Menghapus Akun Beetalk Lewat Aplikasi Beetalk

Berikut caranya:
  1. Login ke akun Beetalk Anda.
  2. Ketuk Privasi Beetalk.
  3. Hapus dulu riwayat obrolan Anda.
  4. Aktifkan lokasi terakhir Anda terlihat.
  5. Masuk settings akun beetalk Anda.
  6. Ketuk Account dan kemudian klik Delete Account.
  7. Sebagai konfirmasi ketuk Ok i want to delete my account.
Demikianlah 2 cara menghapus akun Beetalk Mudah dan cepat. Semoga saja Anda bisa memahami setiap penjelasan yang sudah admin sampaikan di atas. Jangan lupa baca artikel terkait di situs ini. Sekian.
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar